Panwaslu Kecamatan Tamansari Mengadakan Acara Ngopi Bareng Bersama Awak Media Yang Berada di Wilayah Tamansari

Panwaslu Kecamatan Tamansari Mengadakan Acara Ngopi Bareng Bersama Awak Media Yang Berada di Wilayah Tamansari

Bertempat di kantor panwaslu kecamatan tamansari kota tasikmalaya di hadiri beberapa tokoh dari lembaga yang berada di wilayah kecamatan tamansari dari MUI .BKPRMI dan perwakilan dari ibu kader posyandu.

Dalam obrolanya tersebut ketua panwaslu kecamatan tamasari terdapat 217 tps meliputi kelurahan.
Mugarsari sebanyak 17 tps.kelurahan
Mulyasari 44 tps.kelurahan setiamulya 24 tps.setiawargi 34 tps.
Sukahurip 24 tps .sumelap 16 tps
Tamanhaya 30 tps dan kelurahan tamasari 28 tps.


Jumlah Daftar pemilih tetap( DPT).
Sebanyak 58.147 dengan rincian sebagai berikut.laki laki.29.685
dan perempuan.28.462

Kemitraan panitia pengawas pemilu atau yang di sebut panwaslu dengan awak media yang berada di wilayah tersebut cukup di acungi jempol
Karna tamansari ingin kondusip dalam pemilihan umum dan ingin sukses penyelengaraan.

You might also like